Pemdes Karangsembung Kecamatan Songgom Adakan Giat Vaksin bagikan Minyak Goreng

"Brebes - metronewstv.com Giat Vaksinasi Yang di laksanakan Di Aula Balai Desa Karangsembung kecamatan Songgom kabupaten Brebes dimulai dari pukul 08.00.Wib. pada hari kamis, tanggal 8/ 9/2022

Vaksinasi Boster, Jenis Sinovac Dengan 400 kuota Dari provinsi ini diserbu oleh masyarakat desa Karangsembung

" Masyarakat Desa Karangsembung Rela antri untuk Vaksinasi.Antusiasme Warga ini mencerminkan Warga Desa Karangsembung yang sangat peduli akan Kesehatan.

"Dikatakan Kepala Desa Karangsembung, Eko Budhy Santoso Giat Vaksin Pada Hari Ini Cukup terbatas Hanya 400 kuota Dan khususnya untuk warga Desa Karangsembung saja" Kata Kades.
Lanjut Kata Kades , giat Vaksinasi ini merupakan Program dari provinsi dengan menggandeng BAZNAS ( Badan Amil Zakat Nasional) Kabupaten Brebes 

"Pemdes Karangsembung dan Tim medis
 yang berjumlah 11 dari Puskesmas Jatirokeh Songgom.Untuk memompa masyarakat yang Vaksin,Pihak BAZNAS menyediakan 1botol minyak goreng kemasan 1 liter"imbuh Kades Eko Budhy Santoso.

"Sementara Antusiasme masyarakat yang bernama ibu Juinah dan bapak mustofa yang sudah Melaksanakan Vaksin ke 3"kami merasa Senang Dapat mengikuti Vaksin Booster ini, Apalagi Sehabis di Vaksin saya dapat minyak Goreng kemasan 1 liter" ucapnya Pada Wartawan.

Kegiatan Vaksin yang berlangsung secara Prokes di Aula Balai Desa Karangsembung ini berjalan secara tertib


Laporan:Tashadi

Post a Comment

Previous Post Next Post