Bersama Masyarakat Pemdes Pamedaran Ketanggungan Gelar Syukuran Sedekah Bumi

BREBES‐METRONEWSTV.COM- Acara Adat Sedekah bumi adalah suatu acara yang melambangkan rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan Rizki Terhadap Umatnya melalui Hasil bumi berupa segala bentuk hasil bumi. Baik Sayur Mayur Maupun Palawija Lainya

Upacara Adat Yang sangat Kental di Indonesia, khususnya di Pulau Jawa. Seiring dengan adat istiadat sebagai umat Islam yang selalu tak lupa dengan syukur nikmat serta barokah yang di limpahkan kepada junjungan kita Nabi Muhamad Saw dengan umatnya melalui hasil dari bumi yang mana dalam kehidupan sehari hari selalu di berikan penghasilan dari apa yang kita tanam 

Acara Adat Sedekah Bumi Digelar Oleh Masyarakat Desa Bersama Pemdes Pamedaran, Kecamatan Ketanggungan Kabupaten Brebes Pada Sabtu ( 20/ 08/ 2022 )
Menurut Warji SH Selaku Kepala Desa Pamedaran , Acara Di Gelar Di Beberapa Pedukuhan Di Dukuh Masing Masing Yang Ada Didesa Pamedaran 

Saya Merasa Bangga Dan Apresiasikan Kepada Masyarakat Khususnya Desa Pamedaran Karena Acara Adat Yang Namanya Sedekah Bumi , itu Memang Dari Jaman dulu Dan Kita Yang Mewarisi Juga , Acara Syukuran Sedekah Bumi Ini Alhamdulillah Masyarakat Desa Pamedaran Masih Melaksanakan Adat Istiadat Contohnya Sedekah Bumi Yang Alhamdulillah Acara Tahunan Ini Selalu Rutin Setiap Tahun Warga Kami Selalu Mengadakan Giat Sedekah Bumi 

Lanjut Warji SH ,Sebelum Acara Seperti Biasa Kami Mengadakan Doa Bersama Dan Memohon Keselamatan, Serta Rasa Syukur Kepada Sang Maha Pencipta Yaitu ALLAH swt, Yang Selalu Memberi Nikmat Terhadap Umat Dan Hambanya Kegiatan ini Terselenggara atas Dedikasi dan Motivasi Serta Gotong royong masyarakat Ucapnya

Laporan:Tashadi

Post a Comment

Previous Post Next Post